Penulis: Jangkau.com

Platform media cyber berbudaya baik. Lahir dengan semangat baru menjunjung tinggi standar jurnalisme dalam peliputan.

Jangkau.com – Batu Bara: Nasib naas dialami oleh dua orang pejabat MKKS SMA dan SMK di Batu Bara. Diduga para pejabat tersebut terjaring OTT (Operasi Tangkap Tangan) oleh Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara terkait pemotongan Dana BOS SMA/SMK Negeri dan Swasta. Dikutip dari Mistar.id, kedua tersangka yang ditangkap yaitu Sulistio yang merupakan Ketua MKKS SMK dan Muhammad Kamil sebagai Ketua MKKS SMA se-Batu Bara. Dijelaskan Andre Ginting (Kasi Penerangan Hukum Kejati Sumut) “Penangkapan kedua tersangka bermula dari diterimanya informasi masyarakat yang menyebutkan adanya pengutipan uang dari kepala sekolah (kepsek) SMA/SMK se-Batu Bara. Kemudian, tim intelijen Kejati Sumut pun turun ke…

Read More

Jangkau.com : Tebing Tinggi, 14 Maret 2025 – Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Hikmah Tebing Tinggi menegaskan bahwa kepemimpinan dan kebijakan resmi kampus sepenuhnya mengacu pada Surat Keputusan (SK) yang dikeluarkan oleh Ketua Yayasan Perguruan Tinggi Islam Al-Hikmah Medan, yang saat ini dipimpin oleh Bapak Ruless Raja, S.Kom. Dalam pernyataan resmi, Dewan Pembina Yayasan yang terdiri dari Bapak Fahmi Lubis dan Bapak Rahmad Mardohar Limbong, bersama dengan Ketua Yayasan Bapak Ruless Raja, S.Kom. serta Sekretaris Bapak Joni Kenro Tumeang, telah memberikan amanah kepada pengurus baru STAI Al-Hikmah Tebing Tinggi yang sah yakni Ketua STAI Al-Hikmah Tebing Tinggi Dr. Ahmad Ibrahim…

Read More

Jangkau.com – Tebing Tinggi: Pertikaian yang terjadi ditubuh STAI Al-Hikmah Tebing Tinggi sepertinya tidak juga usai. Dari pantauan baik Dosen, mahasiswa hingga alumni sepertinya Ficki Padli Pardede masih belum juga bisa menerima dirinya digantikan dari kursi singgasana Ketua STAI Al-Hikmah Tebing Tinggi. Dengan beredarnya SK Pengangkatan Ketua STAI Al-HikmahTebing Tinggi yang lagi hangatnya dikalangan civitas akademika Al-Hikmah Tebing Tinggi, Ficki mengatakan “jadi SK itu HOAX, kami sudah ada kesepakatan ini, jadi gak ada masalah sama saya” sambil mengirimkan potongan foto SK Notaris kepada awak media pada Rabu (12/03/2025). Dikutip dari indomedia.co dan beberapa sumber lainnya, bahwa Dewan Pembina YASPETIA Medan…

Read More

Jangkau.com – Batu Bara : INALUM tak bisa dipisahkan dari perjalanan dan perkembangan wilayah Batu Bara ini, walaupun nama Asahan tak tergantikan dengan nama Batu Bara pada penamaan perusahaan itu, namun seluruh sumber dukungan INALUM tak pernah surut kepada Kabupaten Batu Bara. Perusahaan plat merah ini bahkan satu-satunya penyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) dominan di dalam struktur keuangan Pemerintah Batu Bara. Sehingga layak kiranya, setiap suksesi kekuasaan selalu menghadirkan INALUM pada kali pertama persuaan di ruang penguasa daerah. Bupati H. Baharuddin, SH., M.Si., telah bertemu dengan petinggi INALUM, Kamis 6/3/2025 di ruang kerjanya. Mungkin lebih elok dikata “bertemu” ketimbang INALUM…

Read More

Jangkau.com – Batu Bara: Kesehatan menjadi salah satu hak azasi manusia yang dalam penjaminannya dalam kehidupan bernegara menjadi tanggung jawab negara. Pemerintah mengimplementasikan itu dalam sistem ketatanegaraan dalam berbagai program jaring pengaman sosial. Penjaminan itu berupa program dan kebijakan pemerintah yang secara inklusif mendorong semua pihak untuk turut serta dan peduli dalam pengawalan dan pengawasannya. Kebijakan pemerintah Indonesia mengalokasikan anggaran kesehatan minimal 5% dari APBN dan 10% dari APBD pemerintah daerah provinsi maupun kabupaten. Pemerintah daerah provinsi/kabupaten/kota harus mengalokasikan anggaran kesehatan minimal 10% dari APBD di luar gaji. Untuk Pemerintah pusat telah mengalokasikan anggaran kesehatan untuk tahun 2025 sekitar Rp217,3…

Read More

Maraknya pemberitaan di media masa akhir – akhir ini  terkait pemberitaan pengusuran yang dilakukan oleh pihak Sinar Mas terhadap kelompok tani di Padang Halaban Kabupaten Labuhan Batu Utara, mendapatkan atensi khusus dari Zamal Setiawan S.H selaku Direktur Kantor Hukum Zamal Setiawan & Partners Zamal Setiawan mengungkapkan turut berempati atas peristiwa yang terjadi, tetapi sebagai warga negara yang taat dan patuh akan hukum, Zamal Setiawan S.H mengingatkan sudah menjadi kesadaran bagi kita semua segala tindakan yang kita  ambil tentunya memiliki dasar hukum yang jelas, ujar Zamal Setiawan S.H. Kami berharap semua pihak yan diri agar tidak terjadi bentrokan fisik, apalagi saat…

Read More

Pemerintah Daerah Kab. Batu Bara abai atas arahan BPK, setidaknya Kepala BPPRD tidak menerbitkan surat ketetapan pajak daerah kurang bayar (SKPDKB) dan Kepala BKAD juga tidak mencatatkan piutang pajak penerangan jalan (PPJ) dengan benar pada laporan keuangan tahun 2018 sebesar Rp. 205.172.961.203,-. Kembalinya PT. Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) dari penanaman modal asing (PMA) Jepang menjadi Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Republik Indonesia pada 21 April 2014 menyisakan salah satu persoalan pajak khususnya pajak daerah di Kab. Batu Bara, padahal sebelumnya tak pernah ada persoalan saat INALUM berbendera PMA. PPJ sebagai salah satu instrumen pajak daerah menjadi salah satu unggulan sumber…

Read More

JANGKAU.COM – Adanya dugaan korupsi dan kerugian negara di lingkungan satuan kerja Dinas Pendidikan Kabupaten Batu Bara kali ini tercium oleh TIM SULINK. Korupsi yang melibatkan sekolah SD dan SMP se-Kabupaten Batu Bara ini ternyata dikomandoi oleh Disdik Kabupaten Batu Bara. Jenis korupsi tersebut adalah pengadaan software domain dan hosting ilegal bernama Simpel BOS yang dimulai dari tahun 2021 hingga tahun 2024 ujar koordinator Tim SULINK Danil Fahmi yang biasa dipanggil Bang Deef. Merujuk pada Permendikbudristek No. 63 Tahun 2022 pasal 60 tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Bantuan Dana Operasional Satuan Pendidikan bahwa sekolah penerima dana BOS DILARANG membeli aplikasi/software dan…

Read More

JANGKAU.COM – PT Indonesia Asahan Aluminium (PT Inalum) menggelar seminar Kesehatan Anak dan Penanganan Balita Stunting bertempat di Multi-Purpose Hall (MPH) Perumahan PT Inalum, Sei Suka, Kabupaten Batu Bara, Kamis (05/12/2024). Kegiatan ini melibatkan 76 balita beserta orang tua, kader posyandu dari 12 desa di Kecamatan Sei Suka, serta tenaga ahli dari Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) Sumatera Utara. Pelaksanaan seminar bagian rangkaian memperingati hari ulang tahun (HUT) Inalum ke-49. Inalum berkomitmen terhadap peningkatan kualitas hidup masyarakat melalui program Corporate Social Responsibility (CSR). Seminar dibuka Kepala Departemen CSR Inalum, Daniel JP. Hutauruk, dan dihadiri ketua Departemen FK USU, Dr. Bugis…

Read More

JANGKAU.COM – Relawan kotak kosong mendeklarasikan kemenangan di Pilkada Pangkalpinang 2024. Sebab para relawan mengklaim kotak kosong unggul sementara dari pasangan petahana yang diusung PDIP, Maulan Aklil alias Molen dan Masagus M Hakim. Melansir Detik.com Kamis (28/11/2024), humas Rumah Aspirasi Kotak Kosong Pangkalpinang Sukma Wijaya mengklaim kotak kosong menang telak hampir di semua tempat pemungutan suara (TPS). Diketahui, jumlah TPS di Pilkada Pangkalpinang ada 311 TPS. Lima TPS di antaranya berada di penjara dan rumah sakit. “Pantauan kami (relawan kotak kosong), 90 persen lebih kita menang di semua TPS, dari 307 TPS. Kalau paslon tunggal menangnya hanya di beberapa titik…

Read More